Rabu, 08 Juni 2011

KISI-KISI SOAL UAS MATERI PAI-1

KISI-KISI SOAL UJIAN FINAL
MATA KULIAH : MATERI PAI-1
KODE/SKS : 4807/ 2 SKS
UNIT/PRODI : 3/TPA
DOSEN : DR. H. HASAN BASRI, MA
_________________________________________________________________________

SOAL-SOAL INTI MENCAKUP:

1. Hukum tentang Wudhu’, Shalat, Zakat, Puasa, dan Haji/’Umrah.
2. Hukum tentang Qiradh, Mudharabah, Ijarah, Hiwalah, dan Dhaman.
3. Hukum tentang Musaqah, Muzara’ah, dan Mukhabarah.
4. Hukum tentang ‘Ariyah, Wadi’ah, dan Hadiyah.
5. Hukum tentang Hibah, Infaq, Wasiyat, dan Waqaf.
6. Hukum tentang Luqathah, Ji’alah, dan Dayn.
7. Hukum tentang Bank, Asuransi, Koperasi, dan Baitul Mal.
8. Hukum tentang ‘Aqiqah, Qurban, dan Khitan.

Catatan:
1) Jawaban ditopang dengan dalil-dalil baik dari ayat al-Qur’an maupun hadits Rasulullah.
2) Jelaskan juga relevansinya dengan nilai-nilai pendidikan Islam.



Selamat belajar, semoga sukses!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar